Kamis, 18 Oktober 2012

WOW!!
Menara ini sangat menginspirasiku untuk bisa berbahasa Perancis dengan baik, mengenal budaya Perancis, dan pastinya aku ingin sekali pergi kesana! :)



Menara Eiffel (bahasa Perancis: La tour Eiffel) adalah bangunan yang paling menonjol di kota Paris dan dikenal di dunia sebagai simbol negara Perancis karaya dari  Gustave Eiffel.

       

Dinamai sesuai nama perancangnya, Gustave Eiffel , Menara Eiffel adalah bangunan tertinggi di Paris dan salah satu struktur terkenal di dunia. Lebih dari 200.000.000 orang telah mengunjungi menara ini sejak pembangunannya tahun 1889, termasuk 6.719.200 orang tahun 2006, menjadikannya monumen berbayar yang paling banyak dikunjungi di dunia.Termasuk antena setinggi 24 m (79 kaki), struktur ini memiliki tinggi 325 m (1.063 kaki) sejak 2000, yang sama dengan bangunan konvensional bertingkat 81.

Bagaimana menurut kalian? :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Train